Manyar Riders Community

Manyar Riders Community
MRC since 18 Juli 2007

Kebun Raya Bogor Jawa Barat Indonesia  

Artikel oh.. yeah.. dari: away4869


capeeeknya........... gak disangka..! ternyata tempatnya lebih jauh ketimbang Mekarsari.

history:berangkat jam 12 siang dan sampai disana jam 2 siang.
Waktu MRC kesana, lupa ngeliat bunga legenda yang menjadi icon bangsa Indonesia, yaitu Bunga Bangkai atau bahasa Inggrisnya Shit Flower / Carcass Flower, haha. yah gk dapat fotony deh.

Selain itu kondisi cuaca disana klo gk cerah ya berawan, klo gk berawan ya gerimis, klo gk gerimis ya hujan. Basah-basahan dehhh, habisnya disana lagi hujan tuh.

Tapi seperti biasa, dan tak biasanya, ternyata makanan yg dibawa MRC dari KPA (Ketua Pelaksana Acara) berlebih euy, jadi 7 orang gak bisa ngabisin deh."enak ya ikut MRC, makanan dikasih melulu", ya iyalah secara MRC kan dermawan. haha.. yg penting dalam MRC adalah KEBERSAMAAN n SOSIAL. termasuk nginjek tokai burung (tai burung) uueeekkk, ngelewatin jembatan merah bersama cuiihh, video walk togheter. iihh najis banget ya.

semua kegiatan MRC tidak dipungut biaya apapun (FREE = GRATIS), resiko tidak ditanggung. hihi..



yang ikut:Rega, Rahman, Meidy, Reinhard, Awi, Ncoy (supendi) dan Galih.

thnx to snack donatur:Abdurrahman Ibrahim 

sampai jumpa d acara MRC berikutnya.semoga yang ikut makin banyak. maju terus MRC dan tempat pariwisata Indonesia.

This entry was posted on Kamis, Februari 19, 2009 and is filed under . You can leave a response and follow any responses to this entry through the Langganan: Posting Komentar (Atom) .

0 Komentar Anda